
Keiichiro Toyama, sutradara yang terkenal dengan karya Silent Hill dan Sirennya baru saja mengumumkan sebuah studio baru, Bokeh Game Studio serta proyek game baru. Dengan peran pentingnya di genre horor, banyak yang berharap Toyama akan kembali mengembangkan game-game horor seperti di masa keemasannya, namun ia menjelaskan bahwa ini bukanlah proyek yang sedang ia kembangkan. […]
Postingan Game baru yang dibuat oleh pencipta Silent Hill ini akan lebih fokus pada "Action Adventure" daripada "Hardcore Horror" yang muncul pertama kali di Gamebrott.com.